Tuesday, May 12, 2009

Perbaiki Registry

Kebanyakan infeksi virus meninggalkan dampak dikomputer yang menyebabkan user kelabakan dan bingung, walaupun bisa pake antivirus local seperti PCMAV.

Misalnya Run tidak bisa dibuka, folder options hilang, registry terkunci.

Saya punya jalan keluar walaupun tidak begitu efisien.

Ikiti langkah-langkah berikut:

[PERTAMA]: buka notepad yang sudah disediakan windows ketik syntax dibah ini, copy – paste juga bisa.

1 . RUN.

REGEDIT4

[HKEY_CURRENT_USER\SOFTWARE\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\Explorer]

“NoRun”=dword:00000000

2. FolderOptions..

REGEDIT4

[HKEY_CURRENT_USER\SOFTWARE\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\Explorer]

“NoFolderOptions”=dword:00000000

3. Registry

REGEDIT4

[HKEY_CURRENT_USER\SOFTWARE\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\System]

“DisableRegistryTools”=dword:00000000

[KEDUA] : save kode tersebut dengan ekstensi REG, misalnya save dengan nama Ubah.reg atau terserah anda aja dech, pokok`a ekstensinya harus REG

[KETIGA] : Cukup double klik hasil file yang telah anda simpan tadi, kemudian.

[KEEMPAT] : Reboot Komputer

Artikel Terkait Lainnya:



0 comments:

Post a Comment

Post a Comment

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | cheap international calls